a. nomor 3 menunjukkan kelenjar prostat, berfungsi menghasilkan cairan asam yang kaya fruktosa
b. nomor 4 menunjukkan vesikula seminalis, berfungsi menghasilkan cairan basa bernutrisi
c. nomor 6 menunjukkan testis, berfungsi sebagai tempat spermatogenesis
d. nomor 8 menunjukkan uretra, berfungsi menghasilkan lendir untuk pelumasan
e. nomor 9 menunjukkan vas deferens, berfungsi mengalirkan sperma dan urine
Penjelasan:
Nomor 1 menunjukkan Vesikula Seminalis/Kantong Sperma
Vesikula Seminalis berfungsi untuk memberikan zat fruktosa pada sperma. Biasanya letak Vesikula Seminalis ada dibawah kantung kemih.
Nomor 2 menunjukkan Kalenjar Prostat
Kalenjar Prostat berfungsi untuk menghasilkan zat alkali pada kelamin. Letaknya ada dibawah Vesikula Seminalis.
Nomor 3 menunjukkan Kalenjar Cowper/Bolbouretra
Kalenjar Cowper berfungsi untuk menetralkan asam di kelamin wanita dan mempermudah gerak sperma.
Nomor 4 menunjukkan Epipidimis
Epipidimis adalah tempat matangnya sperma.
Nomor 5 menunjukkan Skrotum
Skrotum merupakan kulit testis. Biasanya ada 2 otot yang bekerja di skrotum untuk melindungi sperma, yaitu :
1. Otot dartos, berfungsi untuk mengerutkan skrotum
2. Otot kremaster, berfungsi untuk mengatur suhu testis agar sperma tetap dalam kondisi suhu yang normal
Nomor 6 menunjukkan Testis
Testis berfungsi untuk menghasilkan sperma. Dalam testis ada sel yang bernama Tubulus Seminiferus yang berfungsi untuk memproduksi sperma.
Nomor 7 menunjukkan Penis
Merupakan alat kelamin pria yang berfungsi untuk mengeluarkan urine dan sperma.
Nomor 8 menunjukkan Uretra
Jalur keluarnya sperma dan air kencing.
Nomor 9 menunjukkan Vas Deferens
Saluran yang menghubungkan Epipidimis ke Vesikula Seminalis.
Jadi, jawaban yang tepat adalah C.
[answer.2.content]